Motor merupakan salah satu kendaraan yang paling sering digunakan
untuk menunjang berbagai aktivitas kita sehari-hari. Motor memang bisa
menjadi kendaraan yang paling tepat untuk kita gunakan karena lebih praktis.
Namun ketika sepeda motor sering digunakan pasti akan berdampak pada kenyamanan
motor itu sendiri.
Seperti adanya beberapa spare part motor yang cepat
rusak.
Motor memang bisa menjadi alternatif terbaik untuk menghindari kemacetan
jalan raya. Bukan hanya itu saja, saat anda pergi berbelanja ke pasar ,
menggunakan sepeda motor lebih nyaman ketimbang harus bawa mobil ataupun
kendaraan lainnya. Namun karena sering digunakan spare part motor jadi
cepat rusak dan motor menjadi kurang nyaman di gunakan. Maka dari itu,
mengganti spare part secara rutin adalah keputusan terbaik.
Helm Full Face di Bukalapak |
8 spare part motor yang harus di ganti secara berkala
Untuk menunjang kenyamanan berkendara setiap motor harus dilakukan
perawatan. Setiap pabrikan motor memang memiliki kebijakan tersendiri untuk
masa pergantian spare part nya. Nah, berikut ini adalah 8 spare part pada motor
yang harus diganti secara berkala:
- Oli
mesin.
- Busi.
- Aki
motor.
- Lampu
kendaraan.
- Kampas
rem depan dan belakang.
- Kampas
kopling.
- Filter
udara.
- Ban
ganti.
Kapankah waktu yang tepat harus ganti spare part tersebut?
Waktu yang tepat untuk ganti spare part motor tersebut diantaranya
adalah sebagai berikut:
- Oli mesin
ganti setiap 1.000-1.5000 KM sekali.
- Busi
ganti setiap 20.000-50.000 KM sekali.
- Aki motor
ganti setiap 2-3 tahun sekali.
- Lampu
kendaraan ganti setiap 1,5 tahun sekali.
- Kampas
rem depan dan belakang ganti setiap 20.000 KM sekali.
- Kampas
kopling ganti setiap 10.00-50.000 KM sekali.
- Filter
udara ganti setiap 10.000-20.000 sekali.
- Ban ganti
setiap 40.000 KM sekali.
Dimanakah tempat spare part motor murah?
Motor merupakan kendaraan yang sangat penting sekali. Bukan hanya perawatan
nya saja yang harus dilakukan secara berkala, spare part yang digunakan juga
harus bagus dan berkualitas. Ini bertujuan untuk kenyamanan dan keamanan ketika
berkendara.
Nah, tempat yang tepat untuk membeli spare part motor berkualitas, kamu
bisa mencarinya di Bukalapak.com. Karena di Bukalapak menyediakan berbagai
kebutuhan spare part motor untuk berbagai jenis dan merk. Apapun jenis
motor kamu maka kamu bisa mendapatkan spare part nya di Bukalapak.
7 alasan kenapa kamu harus beli spare part di Bukalapak
Mungkin tempat membeli spare part di luar sana banyak. Namun karena 7
alasan inilah kamu harus membelinya di Bukalapak:
- Bukalapak
memiliki ribuan koleksi spare part motor berkualitas dari berbagai brand
ternama di dunia.
- Spare
part bagian dalam mesin lengkap di Bukalapak.
- Bukan
hanya spare part, di Bukalapak kamu juga bisa menemukan berbagai accecoris
motor seperti helm full face, cover body dan lain sebagainya.
- Kualitas
barang terjamin.
- Harga
yang murah masih bisa dibuat lebih murah dengan menggunakan fitur nego.
- Belanja
aman dan nyaman dilengkapi dengan sistem OTP.
- Banyak
promo dan diskon.
Apakah spare part motor di Bukapak mahal?
Tentu saja tidak, justru sebaliknya. Jika kamu mencari spare part motor di
Bukalapak maka kamu akan mendapatkan harga termurah dari Bukalapak. Kenapa bisa
murah?, karena di Bukalapak kamu bisa mendapatkan banyak promo. Seperti promo
awal bulan, harbolnas, gratis ongkir hingga fitur keren andalannya yaitu nego sampai
cingcay.
Posting Komentar
Posting Komentar